Menu

Mode Gelap
Korban Erupsi Gunung Marapi Ditemukan 1,5 Km dari Kawah Cak Imin Resmikan Posko Pemenangan Musannif bin Sanusi (MBS) Perangkat Desa Sekitar Tambang Tantang Asisten Pemerintahan dan Dewan Lihat Objektif Rekrutmen Pekerja PT AMM Golkar Aceh Peringati Maulid Nabi dan Gelar TOT bagi Saksi Pemilu Ratusan Masyarakat Gurah Peukan Bada Juga Rasakan Manfaat Pasar Murah

NANGGROE BARAT · 28 May 2020 14:26 WIB ·

DPRK Sepakat, Proses Lelang Ditunda Sementara Waktu


 DPRK Sepakat, Proses Lelang Ditunda Sementara Waktu Perbesar

Calang (RA) – Dewan Perwakilan Rakyat (DPRK) Aceh Jaya kekeh meminta Lelang yang sedang berjalan ditunda sebelum ada hasil dari tim Independen bentukan Komisi C saat Bamus (Badan Musyawarah) DPRK Aceh Jaya.

Sebagaimana dikatakan Wakil Ketua II, DPRK Aceh Jaya Teuku Asrizal, Kepada Rakyat Aceh, Rabu (27/5), kami meminta untuk menunda sementara baik itu proses lelang sebelum ada hasil dari tim independen yang akan didatangkan dari Unsyiah.

Sesuai dengan hasil, Bamus (Badan Musyawarah) yang dilaksanakan pada hari ini, untuk menghubungi pihak Unsyiah telah kami serahkan kepada pihak Komisi C, “tentu dengan adanya bentukan kedua tim nantinya akan kita padukan baik itu hasil tim teknis dinas maupun dari pihak unsyiah”. Pungkas Asrizal

Asrizal menambahkan, maka jika dikemudian hari dengan adanya tim independen ini mengeluarkan hasil bahwa adanya ketidak sesuaian, dikarenakan ini bidang teknis baru akan dilaksanakan pansus, “sehingga baru ada alasan untuk dilaksanakan pansus”.

Hal senada juga disampaikan, ketua DPRK Aceh Jaya, Muslem D, Kami meminta sebelum adanya hasil dari tim untuk dipending sementara baik itu proses lelang maupun perkerjaan tahun anggaran tahun 2020. “apapun hasil yang akan direkomendasikan nantinya itu yang terbaik bagi kita semua”.

Untuk diketahui, bahwa alasan kenapa diturunkan tim tersebut bertujuan agar bangunan tersebut yang akan di bangun tahap ke-III hingga menyerap anggaran begitu besar agar tidak menelan korban jiwa saat fungsional baik itu roboh, “ini kemungkinan yang sangat ditakutkan kedepan”. Pungkas Muslem (say)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

Kadispora Simeulue: Fasilitas Hanya Jomblo Tapi Semangat Atlet untuk Latihan Sangat Militan 

27 March 2024 - 21:28 WIB

Tim SAR gabungan kembali temukan 6 mayat warga Rohingya di Aceh Jaya, total sudah 9 jenazah

26 March 2024 - 14:38 WIB

Apartemen Kepiting Ala Danlanal Simeulue

25 March 2024 - 21:51 WIB

Polisi Serahkan Berkas Kasus Oknum Timses Caleg Coblos 2 Kali ke Jaksa

21 March 2024 - 14:40 WIB

Kemenpora RI Percayakan Simeulue Gelar Kejuaraan Antarkampung

20 March 2024 - 16:57 WIB

Polres Abdya Ungkap Kasus Selama 2024

19 March 2024 - 20:07 WIB

Trending di NANGGROE BARAT