Menu

Mode Gelap
Korban Erupsi Gunung Marapi Ditemukan 1,5 Km dari Kawah Cak Imin Resmikan Posko Pemenangan Musannif bin Sanusi (MBS) Perangkat Desa Sekitar Tambang Tantang Asisten Pemerintahan dan Dewan Lihat Objektif Rekrutmen Pekerja PT AMM Golkar Aceh Peringati Maulid Nabi dan Gelar TOT bagi Saksi Pemilu Ratusan Masyarakat Gurah Peukan Bada Juga Rasakan Manfaat Pasar Murah

LASKAR RENCONG · 7 Apr 2021 13:30 WIB ·

Ketua Pengprov Judo Aceh Sampaikan Ada 3 Atlet Lolos PON Papua


 Ketua Pengprov Judo Aceh  Sampaikan Ada 3 Atlet Lolos PON Papua Perbesar

HARIANRAKYATACEH.COM – Tiga atlet Judo Aceh dipastikan lolos ke PON XX Papua, awal Oktober 2021.

Mereka masing-masing, Ungkap Lubis kelas 55 – 60 kg, M Dimas Pratama kelas 75 – 81 kg (putra) dan Farah Alyazalfa Wijayanto 45 kg (putri). Mereka didampingi pelatih Budhi Mulyadi.

‘Alhamdulillah tiga atlet kita sudah dinyatakan lolos ke Papua’, ujar Ketua Umum Pengprov Judo Aceh, Brigjen Joko Putranto, Rabu (7/4).

Menurutnya dengan lolos 3 atlet judo Aceh ini diharapkan menjadi target bagi Pengprov dan KONI Aceh meraih medali nantinya sehingga dapat mengharumkan nama Aceh. ‘Paling tidak satu medali menjadi harapan untuk diraih’, ujar Joko yang saat ini menjabat Kasdam IM.

Joko berharap kepada pelatih untuk terus memberikan latihan intensif kepada atlet sehingga nantinya prestasi terbaiknya dapat dibuktikan di Papua meraih medali.

Saat ini atlet Judo berlatih pagi sore dan khusus pada bulan puasa latihan akan disesuaikan baik siang maupun malam hari setelah tarawih untuk menjaga stamina, demikian Joko Putranto. (imj)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

PSSI Kembali Hukum Persiraja dengan Tiga Hukuman Sekaligus

18 March 2024 - 15:03 WIB

Profil Pemain Bola Belanda Berdarah Aceh yan Curi Perhatian Shin Tae-yong

17 March 2024 - 02:15 WIB

Iwan Setiawan Latih PSBL Langsa di Liga 3 Nasional

16 March 2024 - 10:58 WIB

PERSIRAJA vs MALUT United: FINAL SESUNGGUHNYA

5 March 2024 - 01:09 WIB

Petinju Aceh di Johor Bahru Malaysia Raih Dua Perak

4 March 2024 - 10:13 WIB

Seleksi Tim PON Aceh, PSSI Aceh Panggil 121 Pemain

3 March 2024 - 14:17 WIB

Trending di LASKAR RENCONG