Menu

Mode Gelap
Korban Erupsi Gunung Marapi Ditemukan 1,5 Km dari Kawah Cak Imin Resmikan Posko Pemenangan Musannif bin Sanusi (MBS) Perangkat Desa Sekitar Tambang Tantang Asisten Pemerintahan dan Dewan Lihat Objektif Rekrutmen Pekerja PT AMM Golkar Aceh Peringati Maulid Nabi dan Gelar TOT bagi Saksi Pemilu Ratusan Masyarakat Gurah Peukan Bada Juga Rasakan Manfaat Pasar Murah

LASKAR RENCONG · 19 May 2021 15:00 WIB ·

Bendera Palestina Berkibar di Old Trafford


 Bendera Palestina Berkibar di Old Trafford Perbesar

HARIANRAKYATACEH.COM – Manchester United gagal memetik kemenangan di pekan ke-37 Premier League.

Menjamu Fulham di depan sekitar 10.000 penonton yang hadir di Old Trafford, Rabu (19/5) dini hari WIB, MU harus puas dengan skor 1-1. Setan Merah unggul lebih dahulu lewat gol spektakuler Edinson Cavani pada menit ke-15.

Stiker Uruguay itu bereaksi cepat usai melihat kiper Fulham Alphonse Areola keluar dari sarangnya.

Cavani melepas tembakan terukur dari jarak jauh, melewati jangkauan Areola. Gol! Suporter MU bersorak kegirangan, seperti tak ada tanda-tanda sedang di masa pandemi Covid-19. Riang gembira. Baca Juga:

Sementara itu, Fulham yang sudah pasti terdegradasi, berada di posisi ke-18 dengan 28 poin dari 37 pertandingan.

Usai laga, para pemain MU mengelilingi lapangan, memberikan apresiasi kepada fan di laga kandang terakhir mereka musim ini. Pada pekan terakhir, Minggu (23/5) nanti, MU harus bertandang ke markas Wolverhampton Wanderers. Pemandangan menarik tampak saat para pemain MU menyapa suporter.

Dua pemain, Paul Pogba dan Amad Diallo (keduanya muslim) kompak membawa dan mengibarkan bendera Palestina. Pogba dan Amad mengambil kesempatan untuk menunjukkan dukungan mereka kepada Palestina yang sedang mengalami konflik terbaru dalam konfrontasi lama dengan Israel. Manchester Evening News melaporkan, Palestina telah menerima banyak dukungan dalam beberapa pekan terakhir termasuk dari para aktivis kemanusiaan di Kota Manchester.  Teriakan ‘bebaskan Palestina’ sudah tak asing lagi terdengar di sana. (adk/jpnn)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

Antisipasi Praktik Curang Penjualan BBM, Polisi Cek Sejumlah SPBU di Gayo Lues

28 March 2024 - 22:25 WIB

Dirlantas Polda Aceh bersama IMBI Bagikan Takjil dan Beras kepada Pengendara

28 March 2024 - 21:06 WIB

Modus Penipuan Catut Namanya Kembali Terjadi, Ini Klarifikasi dan Himbauan Haji Uma

28 March 2024 - 21:00 WIB

Ditlantas Polda Aceh dan IMBI Aceh Bagikan Sembako dan Takjil

28 March 2024 - 19:06 WIB

Kapolda Aceh Perintahkan Jajarannya untuk Tindak SPBU Nakal

28 March 2024 - 17:27 WIB

Kemenhub RI Diingatkan Soal UUPA Dibalik Rencana Pengurangan Bandara Internasional

28 March 2024 - 00:00 WIB

Trending di UTAMA