Menu

Mode Gelap
Korban Erupsi Gunung Marapi Ditemukan 1,5 Km dari Kawah Cak Imin Resmikan Posko Pemenangan Musannif bin Sanusi (MBS) Perangkat Desa Sekitar Tambang Tantang Asisten Pemerintahan dan Dewan Lihat Objektif Rekrutmen Pekerja PT AMM Golkar Aceh Peringati Maulid Nabi dan Gelar TOT bagi Saksi Pemilu Ratusan Masyarakat Gurah Peukan Bada Juga Rasakan Manfaat Pasar Murah

DAERAH · 7 Jun 2022 10:24 WIB ·

RLH Selesai, Dandim 0119 BM Serahkan Kunci


 Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD, Letkol Inf Eko Wahyu Sugiarto, serahkan kunci rumah milik Jumadin Usman (51), warga Desa Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Senin (6/6). MASHURI/RAKYAT ACEH Perbesar

Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD, Letkol Inf Eko Wahyu Sugiarto, serahkan kunci rumah milik Jumadin Usman (51), warga Desa Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Senin (6/6). MASHURI/RAKYAT ACEH

REDELONG (RA) – Rumah Layak Huni (RLH) program TMMD ke 113 selesai, Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD Letkol Inf Eko Wahyu Sugiarto serahkan kunci rumah milik Jumadin Usman (51), warga Desa Negeri Antara, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Senin (6/6).

Letkol Inf Eko Wahyu Sugiarto dalam kesempatan itu menyampaikan, renovasi RTLH merupakan program TMMD ke-113. “Alhamdulillah sudah selesai dan langsung kita serahkan kepada pemilik,” ujarnya.

Sementara pemilik rumah, Jumadin menyampaikan, rasa syukur dan bahagia yang tak terhingga ketika menerima kunci rumah dari Dansatgas. “Alhamdulillah sekali, sekarang kami dapat menempati rumah yang layak huni bersama istri dan anak-anak,” katanya.
Disebutkan, setelah rumah miliknya direnovasi tidak ada lagi angin yang masuk dan air hujan yang menggenang ruangan kami akibat atap dan tiang yang sudah tua serta dinding yang lapuk.

Ia menambahkan, program TMMD tersebut sangat memberikan manfaat bagi masyarakat baik sasaran Fisik, non fisik. (uri/bai)

 

Artikel ini telah dibaca 29 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

GM Hotel Parkside Berniat Ikut Pilkada Gayo Jalur Independen

28 March 2024 - 21:08 WIB

BSI Regional Aceh Dorong Penguatan Transaksi Digital Masjid

28 March 2024 - 19:36 WIB

Dampak Cuaca Ekstrem, Petani di Aceh Tamiang Siram Tanaman 2-3 Kali Sehari

28 March 2024 - 06:23 WIB

Polres Bireuen Musnahkan 27,5 Kg Sabu dan 5000 Butir Ekstasi

25 March 2024 - 18:16 WIB

Kapolres Jatmiko Bangunkan Warga Bireuen untuk Sahur

24 March 2024 - 16:56 WIB

Bahron Bakti Diangkat Jadi Sekda Pidie Jaya

22 March 2024 - 15:02 WIB

Trending di DAERAH