Menu

Mode Gelap
PB-PUPR Ingatkan Orang Tua Jadwal Mendaftarkan Anak Berbakat Badminton  KONI Bireuen Berikan Tali Asih Kepada 23 Atlet PON Aceh Resmi Menjabat Anggota DPRK Bireuen, Keuchik Dayat Silaturahmi dengan Tim Pemenangan Aceh Tamiang Persiapan Generasi 30 Tahun ke Depan Mulok “Smong” Ramaikan Pameran Hardikda di Simeulue

OLAHRAGA · 2 Sep 2024 17:45 WIB ·

Fasilitas Venue Arung Jeram PON Aceh Tenggara Dipastikan Rampung H-3


 Fasilitas Venue Arung Jeram PON Aceh Tenggara Dipastikan Rampung H-3 Perbesar

RAKYAT ACEH | BANDA ACEH – Fasilitas venue arung jeram PON XXI 2024 Aceh-Sumut berlokasi Kabupaten Aceh Tenggara, dipastikan akan rampung H-3 sebelum pembukaan.

Penjabat Bupati Aceh Tenggara, Drs Syakir MSi, melalui Kepala Dinas Pariwisata Pemuda Dan Olahraga (Disparpora), Bakri Saputra mengatakan, memastikan kesiapan untuk pembukaan PON didaerah ini menandakan komitmen pemerintah daerah dalam menyukseskan PON XXI 2024 Aceh-Sumut.

“Alhamdulillah jalur venue arung jeram kita sudah siap. Demikian Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara telah siap untuk menjadi tuan rumah cabor, arung jeram,” kata Bakri Saputra, Senin, 2 September 2024.

Kendati demikian untuk suksesnya perayaan Pekan Olahraga Nasional di Kabupaten Aceh Tenggara. Pihak pemda juga akan terus melakukan koordinasi dengan pihak terkait lainnya.

Hal ini dilakukan untuk memastikan persiapan berbagai fasilitas pendukung untuk menyukseskan pertandingan arung jeram terlaksana seperti diharapkan.

“H-3 sebelum pembukaan kita pastikan semua fasilitas pendukung lainnya rampung dikerjakan,” ujarnya.

Sebelumnya, memperlanjar pelaksanaan arung jeram PON XXI 2024 Aceh-Sumut di Kabupaten Aceh Tenggara dan mengharap restu restu ilahi, pada Jumat (30/8/2024) pemda juga menggelar doa dan zikir bersama dilakukan di Masjid At-Taqwa Kutacane. (val/hra)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

110 Atlet Arung Jeram Tiba di Aceh Tenggara

9 September 2024 - 15:36 WIB

Muaythai Sumbang 1 Emas dan 1 Perunggu

8 September 2024 - 18:05 WIB

Zul Ilmi Sumbang Emas Keenam Bagi Aceh di PON XXI Aceh-Sumut

8 September 2024 - 01:09 WIB

Lifter Olimpiade, Rizki Juniansyah Sabet Medali Emas di PON XXI Aceh-Sumut

7 September 2024 - 15:51 WIB

Jadwal Lengkap Cabor Arung Jeram PON XXI 2024 Aceh-Sumut di Aceh Tenggara

4 September 2024 - 15:39 WIB

Atlet Muaythay PON Aceh Uji Coba Lapangan di Balee Meuseuraya Aceh

4 September 2024 - 11:39 WIB

Trending di OLAHRAGA