Menu

Mode Gelap
Dihadiri Mualem, 5.000 Lebih Warga Bireuen Penuhi Undangan Syukuran Ceulangiek Pj Bupati Bireuen : Jangan Balas Pantun dengan Wartawan Ruas Jalan Provinsi Aceh, Patah Total di Simeulue Enam Jam Pj Gubernur Aceh di Pulau Simeulue Militer Korsel: Beberapa balon sampah Korut dilengkapi transmiter GPS

DAERAH · 14 Sep 2024 11:06 WIB ·

Bridge Aceh Putri dan Putra DKI Jakarta Dipuncak Klasemen Sementara


 Bridge Aceh Putri dan Putra DKI Jakarta Dipuncak Klasemen Sementara Perbesar

RAKYAT ACEH|TAKENGON : Atlet Bridge Aceh beregu putri dan DKI Jakarta beregu putra berada dipuncak klasemen sementara dihari pertama babak penyisihan Pekan Olah Raga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024, yang berlangsung di Hotel Renggali, Desa Teluk One-One, Kecamatan Lut Tawar, Takengon, Aceh Tengah.

Bridge Aceh, setelah bermain tiga sesi, memperoleh nilai 30.31 VP. Sementara di nomor beregu putri diikuti enam provinsi. Sedangkan posisi kedua ditempati Sumatera Utara dengan nilai angka 25.02 VP. Dan, Jawa Tengah memperoleh 23,44 VP.

Sementara di sesi pertandingan regu putra Bridge DKI Jakarta dipuncak dengan meraih 45,35 victory point (VP). Disusul atlet Bridge Sumut (40,16) dan Jawa Tengah (36.51) VP.

Pantauan Rakyat Aceh, suasana hening dengan semilir angin sejuk membawa peserta dan penonton bridge cukup merasa nyaman. Terlebih lagi bermain di lantai dua, hotel Renggali yang berada di tepi Danau Lut Tawar.

Sedangkan pertandingan, Sabtu ini 14September 2024, akan dilanjutkan babak penyisihan beregu putra dengan empat sesi. Untuk putri menyisakan sisa sesi terakhir.

Akankah, Aceh mendulang medali di cabang Bridge ini. (ung)

 

Artikel ini telah dibaca 56 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

Jumat Berkah, Satlantas Abdya Bagi Sembako

11 October 2024 - 14:40 WIB

Pembangunan Proyek PLTA Peusangan 1 dan 2 di Aceh Tengah Sudah 97 Persen

11 October 2024 - 09:31 WIB

Aplikasi SISPAMPRO yang Digagas Kadis PUPR Bireuen Dapat Dukungan Berbagai Pihak

10 October 2024 - 16:37 WIB

Sempat Janji Usut Tuntas, Kasus PNPM di Kecamatan Lain Bukan Lagi Prioritas Kajari Bireuen

9 October 2024 - 16:22 WIB

Satlantas Abdya Tangkap Pelaku Tabrak Lari

9 October 2024 - 14:54 WIB

Kadis PUPR Bireuen Gagas Aplikasi SISPAMPRO

9 October 2024 - 12:01 WIB

Trending di DAERAH