Menu

Mode Gelap
Pemda Simeulue Resmi Aktifkan Jabatan Dua Pejabat Sebanyak 34 tahanan dari Gaza utara dibebaskan dengan tanda penyiksaan Miftah Maulana Mundur dari Utusan Khusus Presiden Alami Kecelakaan Kerja di Malaysia, Haji Uma Bersama PPAM dan BP3MI Aceh Fasilitasi Pemulangan Warga Bireuen Wali Nanggroe Beri Gelar Kehormatan kepada Pemerintah Federasi Rusia dan Provinsi Tatarstan

NASIONAL · 11 Nov 2024 14:56 WIB ·

Lebih dari 18.000 warga Lebanon masuki Irak di tengah serangan Israel


 Lebih dari 18.000 warga Lebanon telah memasuki wilayah Irak sejak Israel memulai serangan udara ke Lebanon pada akhir September, kata pihak berwenang Irak pada Minggu (10/11/2024). ANTARA/Anadolu/py Perbesar

Lebih dari 18.000 warga Lebanon telah memasuki wilayah Irak sejak Israel memulai serangan udara ke Lebanon pada akhir September, kata pihak berwenang Irak pada Minggu (10/11/2024). ANTARA/Anadolu/py

Rakyat Aceh | Yordania – Lebih dari 18.000 warga Lebanon telah memasuki wilayah Irak sejak Israel memulai serangan udara ke Lebanon pada akhir September, kata pihak berwenang Irak pada Minggu (10/11).

“Upaya sedang dilakukan untuk menerima tamu-tamu Irak dari Lebanon secara bertahap,” ujar Alaa al-Din al-Qaisi, juru bicara Otoritas Pelabuhan Perbatasan Irak, dalam pernyataan yang disampaikan kantor berita resmi INA.

Ia mengatakan arus masuk ini terjadi sesuai dengan perintah Perdana Menteri Irak Mohammed Shia Al-Sudani untuk mengizinkan para warga Lebanon masuk masuk tanpa visa.

Juru bicara tersebut menambahkan bahwa lebih dari 18.000 warga negara Lebanon telah tiba di Irak sejak 27 September.

Israel telah melancarkan serangan udara besar-besaran ke Lebanon sejak akhir September atas alasan mengincar Hizbullah.

Serbuan itu memperburuk konflik lintas perbatasan yang sudah berlangsung sejak peran di Gaza pada Oktober tahun lalu.

Sudah lebih dari 3.100 orang terbunuh dan sedikitnya 13.800 lainnya terluka dalam serangan Israel sejak Oktober 2023, menurut otoritas kesehatan Lebanon.

Israel melancarkan serangan darat ke Lebanon selatan pada 1 Oktober.

Sumber: Anadolu

Artikel ini telah dibaca 18 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

Rumah Zakat Gelar Urun Rembuk untuk Kemerdekaan Palestina di 21 Kota, Termasuk Banda Aceh

7 December 2024 - 20:06 WIB

Pleno Pertama Rekapitulasi Suara Pilgub 2024 Tingkat Provinsi Rampung, Mualem – Dek Fadh Raih Suara Terbanyak

7 December 2024 - 19:57 WIB

Ustaz Ahmad Heryawan Isi Kuliah Umum di Dayah Darul Fikri

7 December 2024 - 16:50 WIB

Prabowo Tegaskan PPN 12 Persen Hanya untuk Barang Mewah: Kita Tetap Lindungi Rakyat Kecil

7 December 2024 - 06:38 WIB

Dandim 0103/AUT Raih Juara III Lomba Karya Jurnalistik TMMD Ke-122

7 December 2024 - 06:20 WIB

Jokowi Kunjungi Prabowo ke Kediaman Kertanegara, Sebut Kunjungan Balasan dan Kangen

6 December 2024 - 22:16 WIB

Trending di UTAMA