class="post-template-default single single-post postid-17621 single-format-standard wp-custom-logo" >

Menu

Mode Gelap
Ilmuwan Berhasil Kembangkan Otak Simpanse Tercanggih Ratusan Tenaga Non-ASN Desak Diangkat P3K Penuh Waktu DPR Aceh Segera Panggil BKA PNL dan PGE Sepakat Pengembangan SDM Migas Unggul Pj Wali Kota dan Kapolres Lhokseumawe Ikut Vicon Rakor Ketahanan Pangan 2025 Ratusan Tenaga Kesehatan R2 dan R3 Geruduk Kantor Bupati Bireuen

DAERAH · 7 Feb 2019 07:36 WIB ·

Kios Berserta Rumah Terbakar


 Petugas pemadam kebakaran memadamkan api yang membakar rumah di jalan Kol. Muhammad Din, Desa Kampung Jawa, Kecamatan Blangkejeren, Rabu (6/2).
BAMBANG YUDI/RAKYAT ACEH Perbesar

Petugas pemadam kebakaran memadamkan api yang membakar rumah di jalan Kol. Muhammad Din, Desa Kampung Jawa, Kecamatan Blangkejeren, Rabu (6/2). BAMBANG YUDI/RAKYAT ACEH

BLANGKEJEREN (RA) – Sebuah kios beserta rumah di Desa Kampung Jawa, Kecamatan Blangkejeren terbakar. Peristiwa terjadi pada Rabu (6/2) pukul 07.30 WIB.

Api diperkirakan dari konsleting listrik. Dalam peristiwa tersebut tidak ada korban Jiwa. Hanya kerugian material diperkirakan mencapai Rp300 juta lebih.

Rumah diketahui milik, Sukri (38) pekerjaan pegawai PLN yang dihuni bersama keluarga dan ibunya. Api membara mulai dari bagian belakang kios tepatnya di tengah bagian rumah.

Api marak pada pukul 07.30 WIB. sejam kemudian api berhasil dipadamkan oleh tim Damkar dibantu masyarakat.

Abang korban yang tinggal bersebelahan rumah dengan korban kebakaran yang dipanggil sehari-hari dengan sebutan, Jurong mengatakan, saat kebakaran terjadi sedang berada di luar rumah hingga tidak tahu penyebab kabakaran. Saat pulang rumah sudah terbakar.

Aman Leme, tetangga korban menyebutkan saat kebakaran terjadi hendak pergi kenduri. Lalu mendengar teriakan warga ada kebakaran langsung saja dirinya berlari menuju lokasi kebakaran. Untuk membantu pemadaman.

Henry yang tinggal didepan rumah korban menyebutkan melihat asap tebal dari bagian tengah rumah tepatnya dibelakang kios. “Langsung saja saya lari membantu menyelamatkan beberapa barang-barang, selanjutnya api semakin besar kami tidak dapat menyelamatkan barang yang lainya,” terang Hery. (yud/bai)

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

PIM Catat 47.890.368 Jam Kerja Selamat

15 January 2025 - 15:50 WIB

PIM Catat 47.890.368 Jam Kerja Selamat

15 January 2025 - 15:43 WIB

PNL dan PGE Sepakat Pengembangan SDM Migas Unggul

15 January 2025 - 10:19 WIB

Pj Wali Kota dan Kapolres Lhokseumawe Ikut Vicon Rakor Ketahanan Pangan 2025

14 January 2025 - 19:31 WIB

Kumpulkan 111 K antung Darah dari Kolaborasi Kyriad Muraya Hotel Aceh & Rindam PD Iskandar Muda

14 January 2025 - 16:20 WIB

Pupuk Subsidi Dapat Ditebus oleh Petani yang Terdaftar dalam E-RDKK

14 January 2025 - 10:12 WIB

Trending di DAERAH