Menu

Mode Gelap
Korban Erupsi Gunung Marapi Ditemukan 1,5 Km dari Kawah Cak Imin Resmikan Posko Pemenangan Musannif bin Sanusi (MBS) Perangkat Desa Sekitar Tambang Tantang Asisten Pemerintahan dan Dewan Lihat Objektif Rekrutmen Pekerja PT AMM Golkar Aceh Peringati Maulid Nabi dan Gelar TOT bagi Saksi Pemilu Ratusan Masyarakat Gurah Peukan Bada Juga Rasakan Manfaat Pasar Murah

METROPOLIS · 26 Jun 2024 14:16 WIB ·

Klub MJRT Gelar ‘Aceh Open Race 2024


 Klub MJRT Gelar ‘Aceh Open Race 2024 Perbesar

RAKYAT ACEH | Banda Aceh – Klub otomotif MJRT yang berada dibawah Ikatan Motor Indonesia (IMI) Aceh menggelar Kejuaraan Aceh Open Race di Sirkuit NP Lanud SIM Blang Bintang, Aceh Besar, Sabtu – Minggu 29 – 30 Juni 2024.

Kejuaraan ini memperebutkan trophy Ketua Umum KONI Aceh dan trophy Dan Lanud dalam rangka memperingati HUT ke 73 Komando Operasi Udara TNI AU tahun ini.

Ketua IMI Aceh Mirza Mubarak, Rabu (26/6) mengatakan even ini merupakan kalender tahunan yang pertama dilaksanakan pada tahun ini juga dan sekaligus menggandeng mitra kerja Dan Lanud memperingati ulang tahunnya.

‘Kita ikut mendukung dan menyemarakkan HUT Komando Ops Udara’, ujar Mirza.

Selain itu tambah Mirza, klub klub yang berada dibawah payung IMI kini terus diberdayakan sehingga muncul croser pemula berbakat di road race maupun motocross.

IMI kini sedang mempersiapkan crosernya sebagai ajang pemanasan pelatda menjelang PON XXI Aceh – Sumut pada bulan September ini.

Sementara itu Ketua Penyelenggara Wahyu Rinaldi mengatakan even ini terbuka untuk umum dan sejak minggu lalu sudah dibuka pendaftaran bagi peserta yang ingin ikut dalam perlombaan ini.

Pun begitu panitia bersama mitra selain menyediakan trophy juga membagikan hadiah hiburan dari sponsorship untuk penonton, ujar Rinaldi yang akrap disapa Pak Dos bersama Ketua Perlombaan Iswandi Nawawi dan konseptor acara Edy Ceukek.

Panitia telah menetapkan tiket masuk untuk Sabtu Rp 10 ribu dan Minggu Rp 25 ribu.

Artikel ini telah dibaca 146 kali

badge-check

Penulis

Comments are closed.

Baca Lainnya

BFLF: Pasien Talasemia Aceh Terancam Kehilangan Masa Depan Akibat Tidak Adanya Obat Zat Klasi Besi di Daerah

29 June 2024 - 21:16 WIB

BNN Sabang Gelar Pegelaran Seni dan Lomba Masak Kuah Peuaweuh

29 June 2024 - 09:15 WIB

Abu Razak Lepas Atlet KONI Aceh Training Camp ke Rusia

28 June 2024 - 22:52 WIB

Pangdam IM Pimpin Apel Pemeriksaan dan Pemberangkatan Satgas Pam Pulau Kecil Berpenghuni Pulau Simeulue Cut

28 June 2024 - 22:50 WIB

Jalin Sinergi dan Koordinasi, Kakanwil Pajak Kunjungi MPU Aceh

28 June 2024 - 18:39 WIB

Balon Walkot Banda Aceh : Aminullah Duet Afdhal Khalilullah

28 June 2024 - 15:00 WIB

Trending di METROPOLIS